Pulihkan Kesejahteraan, Wali Kota Canangkan Kampung Mapan
JATIMPOS.CO/KOTA MOJOKERTO - Salah satu upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto untuk memulihkan kesejahteraan masyarakat di tengah kondisi pandemi Covid-19, lewat program kemandirian pangan dengan pencanangan Kampung Mapan.