Colors: Pink Color

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Bagi Hasil Cukai Tembakau (DBHCT) Tahun 2024 kepada 9.370 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Masing-masing KPM menerima Rp1,4 juta, sehingga total DBHCT yang dibagikan sekitar Rp13 miliar.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya berkomitmen untuk mewujudkan penerapan integrasi layanan primer (ILP) kesehatan di Kota Surabaya. Salah satunya, adalah menyediakan layanan kesehatan di 1177 Balai RW dengan satu tenaga kesehatan (nakes). 

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mulai mensosialisasikan Peraturan Wali Kota (Perwali) Surabaya Nomor 32 Tahun 2024 tentang Pencegahan Perkawinan pada Usia Anak. Kegiatan ini berlangsung di Convention Hall Arief Rahman Hakim pada Jumat (12/7/2024) sebagai bagian dari peringatan Hari Anak Nasional.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kota Surabaya menggelar Gebyar Wirausaha Perempuan pada 22-23 Juli 2024 di kompleks Alun-alun Balai Pemuda Surabaya. Gelaran Wirausaha Perempuan ini merupakan rangkaian acara menyambut Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-77 Tahun 2024.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Kebun Raya Mangrove Gunung Anyar Kota Surabaya memiliki koleksi sebanyak 59 jenis tanaman mangrove. Jumlah tanaman yang dimiliki oleh Kebun Raya Mangrove, merupakan jenis mangrove terbanyak dan terlengkap di Indonesia.

SURABAYA/JATIMOOS.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya meraih penghargaan Anugerah Merdeka Belajar 2024 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbud Ristek RI) pada 5 Juli 2024. Penghargaan tersebut diberikan melalui Dinas Pendidikan (Dispendik) Kota Surabaya.