Colors: Pink Color

JATIMPOS.CO/ SURABAYA - Setelah mengikuti prosesi pelantikan di Gedung Negara Grahadi, Wali Kota dan Wakil Wali Surabaya Eri Cahyadi-Armuji langsung bergeser menuju Balai Kota Surabaya, Jumat (26/2/2021) sore. Tiba di balai kota, ia langsung disambut jajaran Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) dan Kepala Organisasi Pimpinan Daerah (OPD) Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya.

SURABAYA/JATIMPOS.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menerbitkan Surat Edaran terkait kewajiban bagi pengelola hotel atau apartemen untuk melaporkan pengunjung atau tamu yang menginap 3 hari atau lebih. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi supaya tak ada pasien Covid-19 yang melaukan isolasi mandiri di hotel atau penginapan.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr. Nico Afinta, didampingi Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, serta Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Gatot Repli Handoko menerima audiensi dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur, di Gedung Lobby Tribrata, lantai 2 Mapolda Jatim, Selasa (23/2/2021).

JATIMPOS.CO/SURABAYA — Mendukung pertumbuhan dan kemajuan ekosistem kesehatan di Indonesia, Siloam Hospital Group (SHG) siap membuka dan mengoperasikan Rumah Sakit ke-40 di Surabaya bernama RS Siloam Cito. Rumah Sakit tersebut akan menjadi rumah sakit komprehensif bertaraf internasional dengan layanan kesehatan, peralatan, dan tenaga medis yang terbaik.

JATIMPOS.CO//SURABAYA - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengeluarkan surat edaran (SE) tentang Tahun Baru Imlek 2572 Kongzi/Li 2021 M yang jatuh pada 12 Februari 2021. Surat edaran tersebut diterbitkan dalam rangka menjaga ketenteraman dan ketertiban sekaligus peningkatan upaya pencegahan penyebaran Covid-19.

JATIMPOS.CO//SURABAYA- Walikota Surabaya Eri Cahyadi menyatakan tidak ada rekonsiliasi semuanya saudara saya sekarang yang penting ayo membangun kota Surabaya ujarnya kepada para awak media usai ditetapkan oleh KPU Surabaya sebagai pasangan Walikota terpilih dalam Pilkada serentak 19 Desember 2020 lalu.

JATIMPOS.CO/SURABAYA - Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Nico Afinta, berikan surprise kepada awak media di Hari Pers Nasional (HPN) ke-75, tahun 2021. Hal ini merupakan bentuk kebersamaan tanpa batas antara pejabat dengan Wartawan yang biasa meliput di Polda Jatim.

JATIMPOS.CO/SURABAYA – “Alhamdulilah, di saat tiba waktu untuk mengakhiri jabatan sebagai Wali Kota Surabaya, Satgas Covid-19 melaporkan Kota Surabaya nol case,” kata Wali Kota Whisnu Sakti Buana saat acara serah terima jabatan Wali Kota Surabaya kepada Sekda Kota Surabaya Hendro Gunawan di lobby Balai Kota Lt. 2, Rabu (17/2/2021).

SURABAYA/JATIMPOS.CO - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama jajaran Forpimda Surabaya menggelar dialog penanganan Covid-19 di Kota Surabaya, Senin (8/2/2021). Acara yang digelar di halaman Balai Kota Surabaya itu dihadiri langsung oleh Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Surabaya, Kapolrestabes Surabaya, Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak, dan Danrem Bhaskara Jaya.