Semen Indonesia Tanam Pohon di Bantaran Sungai Wisata Merakurak
JATIMPOS.CO/TUBAN – Semen Indonesia Lestari menjadi program pembuka di 2020. Gerakan tanam pohon di bantaran sungai wisata di Kecamatan Merakurak selaras dengan kelestarian lingkungan yang digaungkan oleh PT Semen Indonesia.