Sambut Hari Jadi Polwan ke-74, Ziarah di Taman Makam Pahlawan
JATIMPOS.CO/KABUPATEN MOJOKERTO - Sambut Hari Jadi Polwan (Polisi Wanita) pada 1 September 2022, gabungan Polwan dari Polres Mojokerto dan Polres Mojokerto Kota menggelar kegiatan ziarah disertai tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Jalan Pahlawan, Kota Mojokerto, Rabu (24/8/2022).